Catatan Berita

Pemkab Kotim akan Naikkan Pajak Hiburan Jadi 40 Persen

Sampit (ANTARA) – Pemerintah Kabupaten Kotawaringin Timur, Kalimantan Tengah melalui Badan Pendapatan Daerah (Bapenda) setempat akan menaikkan pajak  tempat hiburan yang saat ini 10 persen menjadi 40 persen pada tahun 2024 mendatang. “Akan ada kenaikan tarif pajak hiburan menjadi 40 persen mulai awal tahun depan, khususnya tempat-tempat karaoke, diskotik, spa, dan kelab malam,” ungkap Kepala...

Kalteng Wujudkan SPBE Terintegrasi Satu Data

Palangka Raya (ANTARA) – Pemerintah Provinsi(Pemprov) Kalimantan Tengah menyatakan, salah satu upaya percepatan pembangunan dilakukan melalui optimalisasi Sistem Pemerintahan Berbasis Elektronik (SPBE) yang terintegrasi dengan Satu Data. “Upaya ini bertujuan meningkatkan efisiensi, transparansi dan akuntabilitas pelayanan publik di seluruh wilayah Provinsi Kalimantan Tengah,” kata Staf Ahli Gubernur Kalimantan Tengah Bidang Kemasyarakatan dan SDM (KSDM) Suhaemi saat mewakili...

Cek dan Perkuat Pengawasan Izin Tempat Hiburan Malam di Palangka Raya

Palangka Raya (ANTARA) – Sejumlah kalangan DPRD Kalimantan Tengah mengingatkan sekaligus meminta kepada pemerintah daerah maupun aparat kepolisian, agar mengecek sekaligus meningkatkan pengawasan terhadap izin tempat hiburan malam, baik diskotik, bar maupun karaoke yang ada di provinsi ini, terkhusus di Kota Palangka Raya. Ketua Komisi I DPRD Kalteng Freddy Ering di Palangka Raya, Kamis, mengatakan...

APBD Barsel 2024 Mengalami Peningkatan Sebesar Rp385 Miliar

Buntok (ANTARA) – Ketua DPRD Kabupaten Barito Selatan, Kalimantan Tengah, HM Farid Yusran mengatakan, jumlah Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) 2024 kabupaten setempat mengalami peningkatan sebesar Rp385 miliar dibanding tahun ini. “Jumlah APBD tahun anggaran 2024 mendatang mengalami peningkatan sebesar Rp385 miliar dibandingkan APBD tahun anggaran 2023 lalu,” katanya usai memimpin rapat pembahasan Rancangan...

Pemkot Palangka Raya Optimalkan Peran Perusahaan Dalam Pembangunan Daerah

Palangka Raya (ANTARA) – Pemerintah Kota Palangka Raya, Provinsi Kalimantan Tengah (Kalteng) mengoptimalkan peran perusahaan yang menjalankan usaha di kota setempat dalam pelaksanaan dan percepatan pembangunan.”Melalui program Tanggung Jawab Sosial dan Lingkungan Perusahaan (TJSLP) kami akan semakin melibatkan mereka dalam berbagai aspek dan sisi pembangunan daerah,” kata Penjabat (Pj) Wali Kota Palangka Raya, Hera Nugrahayu...