Palangka Raya (ANTARA) – Pemerintah Provinsi Kalimantan Tengah (Kalteng) mengalokasikan ratusan miliar untuk menyukseskan pelaksanaan Program Makan Bergizi Gratis (MBG), serta dua program prioritas lainnya dalam meningkatkan kualitas pendidikan serta kesejahteraan masyarakat. “Totalnya yakni Rp485 miliar yang diperuntukan bagi tiga program, yaitu MBG, sekolah gratis, serta kuliah gratis,” kata Pelaksana Tugas Kepala Dinas Pendidikan (Disdik)…
Realisasi PAD Barito Utara 2024 Lampaui Target 102 Persen
Muara Teweh (ANTARA) – Realisasi Pendapatan Asli Daerah (PAD) Kabupaten Barito Utara, Kalimantan Tengah, pada 2024 mencapai Rp108,4 miliar atau 102 persen dari target Rp106,2 miliar. “Kami sampaikan rasa syukur dan apresiasi kepada seluruh pihak yang terlibat, yang membuat PAD tahun lalu melebihi target sebesar Rp2,2 miliar dari rencana awal,” kata Kepala Badan Pengelola Pendapatan…