Kuala Pembuang (ANTARA) – Ketua Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Seruyan, Kalimantan Tengah Zuli Eko Prasetyo meminta agar dalam pelaksanaan Program Makan Bergizi Gratis (MBG) dapat dilakukan dengan penyesuaian daerahnya masing-masing. “Penyesuaian yang paling utama di sini adalah pemilihan menunya, agar disesuaikan dengan kondisi daerah,” kata Zuli Eko di Kuala Pembuang, Kamis. Politisi dari…
Pemkot Palangka Raya diminta Perketat Pengawasan MBG
Palangka Raya (ANTARA) – Wakil Ketua I Komisi III DPRD Palangka Raya, Kalimantan Tengah Dede Ardiansyah meminta pemerintah kota agar dapat melakukan pengawasan secara ketat pada pelaksanaan Program Makan Bergizi Gratis (MBG). Hal tersebut diungkapkannya, saat menanggapi beredarnya isu-isu terkait belum optimalnya pelaksanaan uji coba Program MBG di 16 sekolah di Palangka Raya beberapa waktu…