Catatan Berita

DPKUKMP Beri Pembinaan 120 Koperasi di Palangka Raya

Palangka Raya (ANTARA) – Dinas Perdagangan Koperasi Usaha Kecil Menengah dan Perindustrian (DPKUKMP) Kota Palangka Raya, Kalimantan Tengah melalui Bidang Koperasi, melaksanakan pembinaan dan pengawasan terhadap 120 koperasi. Kepala DPKUKMP Palangka Raya Samsul Rizal di Palangka Raya, Kamis, mengatakan pembinaan dan pengawasan bertujuan membantu pengurus koperasi meningkatkan manajerial, tata kelola kelembagaan, serta laporan keuangan agar...

Izin Menempati Kios Pasar Daerah dan Layanan Tera di Kobar Alami Perubahan

Pangkalan Bun (ANTARA) – Dinas Perindustrian, Perdagangan, Koperasi, dan UKM (Disperindagkop UKM) Kabupaten Kotawaringin Barat (Kobar), Kalimantan Tengah menyatakan ada beberapa perubahan dalam hal penerbitan surat Surat Izin Menempati Kios Pasar Daerah, dan Layanan Tera maupun Tera Ulang. Sekretaris Disperindagkop UKM Kobar Retno lestari di Pangkalan Bun, Kamis mengatakan bahwa perubahan untuk penerbitan Surat Izin...

Pemkab Kobar Tangani Jalan Berlubang Melalui Program Nol Lubang

Pangkalan Bun (ANTARA) – Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (PUPR) Kotawaringin Barat (Kobar), Kalimantan Tengah melalui program Nol Lubang terus bergerak cepat dalam penanganan jalan berlubang di wilayah setempat. Tahun ini sudah menangani sebanyak 1.500 titik lubang dan berhasil kita selesaikan. Penanganan jalan berlubang yang cepat dan tepat adalah langkah penting untuk menjaga kualitas...

Enam Ribu Paket Sembako Murah Digelontorkan Tekan Inflasi di Kotim

Sampit (ANTARA) – Pemerintah Provinsi Kalimantan Tengah (Kalteng) bekerja sama dengan Bulog Kantor Wilayah Kalteng menggelontorkan 6.000 paket sembako murah di Kabupaten Kotawaringin Timur (Kotim) untuk pengendalian inflasi jelang pergantian tahun. “Pasar murah yang merupakan program Pemprov Kalteng melalui Dinas Perdagangan dan Perindustrian (Disperdagin) bersama Bulog Kanwil Kalteng, kebetulan hari ini jadwal penyalurannya di Sampit,”...

Pembangunan Jalan Kereng Pakahi-Kampung Melayu Katingan Diambil Alih Provinsi

Kasongan (ANTARA) – Pembangunan jalan ruas Kereng Pakahi, Kecamatan Kamipang-Kampung Melayu Kecamatan Mendawai di wilayah Selatan Kabupaten Katingan, sepanjang 80 kilometer diambil alih Pemerintah Provinsi Kalimantan Tengah. “Ada kabar gembira bagi masyarakat, untuk meningkatkan proses percepatan program pembangunan badan jalan ruas Kereng Pakahi-Kampung Melayu, pengerjaan akan diambil alih Pemprov Kalteng,” kata Penjabat Bupati Katingan, Sutoyo...