Sampit (ANTARA) – Pemerintah Kabupaten Kotawaringin Timur (Kotim), Kalimantan Tengah melalui Dinas Komunikasi dan Informatika (Diskominfo) setempat, menyerahkan bantuan perangkat internet untuk meningkatkan akses komunikasi di Kecamatan Tualan Hulu. “Penyerahan bantuan ini bertujuan untuk mendukung kemajuan teknologi informasi serta memperkuat komunikasi dan layanan digital di daerah,” kata Kepala Diskominfo Kotim Marjuki di Sampit, Selasa. Ia…
Delapan Fraksi DPRD Palangka Raya Sepakat Bahas Perubahan APBD 2024
Palangka Raya (ANTARA) – Jajaran fraksi di DPRD Kota Palangka Raya, Kalimantan Tengah, menyatakan setuju untuk membahas lebih lanjut nota keuangan rancangan perubahan APBD tahun 2024. “Kami apresiasi masukan dan kritik yang disampaikan oleh seluruh fraksi. Hal ini menunjukkan komitmen untuk bersama-sama mengawal penggunaan APBD agar tepat sasaran dan bermanfaat bagi masyarakat,” kata Ketua sementara…