Catatan Berita

Pemkab-DPRD Kotim Sepakati APBD 2025 sebesar Rp2,3 Triliun

Sampit (ANTARA) – Pemerintah Kabupaten Kotawaringin Timur (Kotim), Kalimantan Tengah dan Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) setempat menyepakati anggaran pendapatan dan belanja daerah (APBD) 2025 sebesar Rp2,3 triliun. “Dengan disetujui dan ditandatanganinya persetujuan bersama APBD 2025, maka kami harap tahapan selanjutnya diproses dengan cepat sehingga pelaksanaan nanti bisa dimulai tepat waktu,” kata Ketua DPRD Kotim...

Kotim Cadangkan Anggaran Makanan Bergizi Gratis Hingga Rp12 Miliar

Sampit (ANTARA) – Pemerintah Kabupaten Kotawaringin Timur (Kotim), Kalimantan Tengah mencadangkan anggaran Rp10 miliar hingga Rp12 miliar untuk mendukung program makanan bergizi gratis (MBG). “Dalam rangka penganggaran untuk program makanan bergizi gratis, kami sudah mencadangkan sekitar Rp10 miliar hingga Rp12 miliar atau sekitar 2 persen dari anggaran pendapatan dan belanja daerah (APBD),” kata Penjabat Sekretaris...

Pemkab Kapuas Susun Arsitektur dan Peta Rencana SPBE

Kuala Kapuas (ANTARA) – Pemerintah Kabupaten Kapuas, Kalimantan Tengah, melalui Dinas Komunikasi, Informatika, Persandian dan Statistik (Diskominfosantik) setempat, melakukan Presentasi Akhir Penyusunan Arsitektur dan Peta Rencana Sistem Pemerintahan Berbasis Elektronik (SPBE), bertempat di Aula Bappelitbangda, Selasa. “Kegiatan ini diselenggarakan atas kerja sama Pemkab Kapuas dengan Institut Teknologi Sepuluh Nopember (ITS) Surabaya,” kata Kepala Diskominfosantik Kapuas,...

Palangka Raya Gelontorkan Rp26,8 Miliar untuk Penanganan Stunting

Palangka Raya (ANTARA) – Pemerintah Kota Palangka Raya, Provinsi Kalimantan Tengah (Kalteng) menggelontorkan anggaran senilai Rp26,8 miliar untuk program penanganan stunting pada 2024. “Anggaran sebesar itu akan difokuskan untuk penanganan stunting di 17 kelurahan yang tersebar di lima kecamatan di Kota Palangka Raya,” kata Asisten Perekonomian dan Pembangunan Sekretariat Daerah (Setda) Kota Palangka Raya, Luis...

Legislator Seruyan Dorong Realisasi MPP

Kuala Pembuang (ANTARA) – Legislator Seruyan, Kalimantan Tengah Zulkipli Khaidir mendorong pemerintah kabupaten dapat merealisasikan kehadiran Mal Pelayanan Publik (MPP) di kabupaten setempat. “Kehadiran MPP tentu akan sangat membantu masyarakat untuk mendapatkan pelayanan publik yang sangat mudah serta semakin optimal,” katanya di Kuala Pembuang. Politisi muda PDI Perjuangan ini menjelaskan, keberadaan MPP akan mempermudah masyarakat,...